Seruan Airlangga: Mal Buka hingga Tengah Malam Saat Libur Nataru
JAKARTA – Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto merekomendasikan agar mal atau pengusaha mal buka hingga tengah malam. Inisiatif ini diharapkan dapat merangsang daya beli masyarakat dan juga mendongkrak siklus…